Printer Epson l3210 spesifikasi dan harga

Printer Epson l3210 spesifikasi dan harga

Saya akan membahas mengenai printer Epson l3210 spesifikasi dan harga, untuk chapter yang pertama saya akan membahas mengenai spesifikasi printer sedetail mungkin, yang sekiranya bisa menjadikan bahan pertimbangan untuk kawan semua yang sedang mencari spesifikasi mengenai printer Epson l3210. spesifikasi ini meliputi mengenai:

  1. teknologi pencetakan
  2. kecepatan cetaknya
  3. kecepatan salin atau kecepatan fotocopy dari printer Epson l3210
  4. fungsi Scan kemudian kecepatan scannya, baik itu kecepatan untuk scan hitam atau scan warna nanti juga akan saya sertakan di bagian bawah.
  5. Dan juga saya akan menginformasikan mengenai harga untuk printer Epson l3210 yang baru
printer epson l3210 spesifikasi dan harga

printer epson l3210 spesifikasi

Teknologi yang digunakan, printer Epson l3210 menggunakan teknologi On-demand inkjet (Piezoelectric), bukan menggunakan metode thermal inject

Konfigurasi Nozzle:

180 x 1 nozzles Black, 59 x 1 nozzles per Colour (Cyan, Magenta, Yellow)
Resolusi Maksimum:
5760 x 1440 dpi

Kecepatan cetak dari printer Epson l3210:

Default Foto – 10 x 15 cm / 4 x 6 “*2:
Approx. 69 sec per photo (Border) / 90 sec per photo (Borderless)*2
Default Foto – 10 x 15 cm / 4 x 6 “:
Sekitar 69 detik per Foto (Tepi)/90 detik per Foto (Tanpa Tepi) *1
Draf, A4 (Hitam / Warna):
Hingga 33 ppm/15 ppm *1
ISO 24734, A4 Simpleks (Hitam / Warna):
Hingga 10 ipm/5,0 ipm *1
Waktu Keluar Halaman Pertama Dari Mode Siap (Hitam / Warna):
Sekitar 10 detik/16 detik *1

Kecepatan melakukan fotocopy pada printer Epson l3210:

Salinan Maksimum Dari Dokumen Mandiri:
20 salinan
Resolusi Salin Maksimum:
600 x 600 dpi
Ukuran Salin Maksimum:
A4, Letter

Kualitas Salinan:

warna/Hitam dan Putih; Draf/Standar
ISO 29183, A4, Simpleks (Hitam / Warna):
Hingga 7,0 ipm / 1,7 ipm
Resolusi Salin Maksimum:
300 x 300 dpi
ISO 29183, A4, Simpleks (Hitam / Warna):
Up to 7.0 ipm / 1.7 ipm

Artikel yang lain, Wajib Baca:  Printer Canon laserjet warna

Kemampuan tempat kertas, untuk input kertas dan output kertas:

Kapasitas Input Kertas Standar:
Hingga 20 lembar-Kertas Foto Glossy Premium 10 lembar-Amplop, 30 lembar-Kartu Pos
Hingga 100 lembar-A4/Letter Kertas Polos (80 g/m2)
Kapasitas Output:
Up to 30 sheets, A4 plain paper
20 lembar, Kertas Foto Glossy Premium
Ukuran Kertas Maksimum:
215.9 x 1200 mm (8.5 x 47.24″)
Ukuran Kertas:
Legal (8.5 x 14″), Indian-Legal (215 x 345 mm), 8.5 x 13″, Letter, A4, 16K (195 x 270 mm), B5, A5, B6, A6, Hagaki (100 x 148 mm), 5 x 7″, 5 x 8″, 4 x 6″, Envelopes: #10, DL, C6
Metode Umpan Kertas:
Umpan gesekan
Ukuran Kertas:
Legal, Indian-Legal (215 x 345 mm), 8,5 x 13″, Letter, A4, 16K (195 x 270 mm), B5, A5, B6, A6, Hagaki (100 x 148 mm), 5 x 7″, 4 x 6″, Amplop: #10, DL, C6
Margin Cetak:
0 mm atas, kiri, kanan, Bawah melalui pengaturan khusus pada Driver printer * 2
Operating system atau windows yang bisa didukung oleh printer Epson l3210:

Kompatibilitas Sistem Operasi:

Windows XP / XP Professional / Vista / 7 / 8 / 8.1 / 10
Windows Server 2003 / 2008 / 2012 / 2016 / 2019
Mac OS X 10.6.8 or later
Dimensi dan berat ukuran panjang lebar dan tinggi dari printer Epson l3210:
Dimensi Keseluruhan (L x D x T):
375 x 347 x 179 mm

Berat:
3.9 kg

Kemampuan cetak dari printer Epson l3210:

Botol Tinta Hitam:
4.500 halaman *4 – 003
Tinta Botol Cyan:
7.500 (Hasil Komposit) * 4 – 003
Botol Tinta Magenta:
7.500 (Hasil Komposit) * 4 – 003
Botol Tinta Kuning:
7.500 (Hasil Komposit) * 4 – 003

Tegangan listrik yang dibutuhkan untuk printer Epson l3210:

Nilai Tegangan:
AC 220-240 V
Nilai Frekuensi:
50-60 Hz
Operasi:
14.0 W
Mode Tidur:
0.4 W
Daya Mati:
0.2 W
Siaga:
4.0 W

Artikel yang lain, Wajib Baca:  Service Printer Epson Surabaya L120

Demikian kawan yang dapat saya bagikan mengenai printer epson l3210 spesifikasi.

Harga printer Epson l3210 baru

Mengenai harga printer Epson l3210 yang baru, harganya kurang lebih adalah sama karena diproduksi oleh pabrikan yang sama, sehingga menyebabkan fluktuasi harga ini dan juga perbandingan harga antara distributor yang satu dengan yang lain, dan perbedaan harga antara toko yang satu dengan toko yang lain juga tidak akan terpaut jauh.

Harga adalah harga per hari ini tanggal 8 Juli 2023, harga di pasaran online harga di atas 2 juta rupiah, ring harga antara 2 juta 100 sampai mendekati 2 juta 400, Jadi demikian kawan yang dapat saya sampaikan mengenai informasi spesifikasi printer untuk printer Epson l3210. Semoga informasi mengenai printer Epson l3210 spesifikasi dan harga, yang saya sampaikan di atas, dapat menjadikan anda sebagai gambaran apabila Anda ingin membeli printer jenis ini.

Setelah Anda mengetahui mengenai spesifikasi dan harga tentunya anda akan lebih mudah di dalam mengambil keputusan, untuk membeli printer merk ini ataukah memilih printer merk yang lain. ataukah kemungkinan Anda juga akan pending dulu kebutuhan anda. Karena saat ini bulan Juli dan tentunya Kita Masih memikirkan kebutuhan untuk anak sekolah sehingga mana yang diprioritaskan itu menjadi pertimbangan untuk kita bersama. Terutama bagi anda orang tua yang sudah memiliki anak dan masuk ke bangku sekolah. Tentunya harapan saya semoga Anda lebih bijaksana setelah membaca artikel saya di atas mengenai printer Epson l3210 terkait spesifikasi dan harganya.

Tag:

printer epson l3210 spesifikasi, printer epson l3210 harga, printer epson l3210 spesifikasi dan harga

One Reply to “Printer Epson l3210 spesifikasi dan harga”

  1. Pingback: Epson L3210 lampu power tinta dan kertas berkedip bersamaan

Tinggalkan Komentar